Sempat Ngaku Senang Terbang dengan Pesawat Baru
Kamis, 10 Mei 2012 – 18:52 WIB

Sempat Ngaku Senang Terbang dengan Pesawat Baru
Di kalangan sesama pramugari, Susan dikenal sangat baik dan lowprofile. "Susannya jarang marah, banyakan senyum dan bicaranya itu lembut sekali," ujar Ellen yang mengenakan pakaian serba hitam.
Baca Juga:
Dia mengaku tidak percaya kalau Susan menjadi salah satu korban pesawat Sukhoi. "Sulit dipercaya deh, kami selalu BBM-an dan mengabarkan. Kayaknya Susan seneng sekali karena akan mencoba pesawat terbaru buatan Rusia itu. Sekarang kami hanya bisa berdoa mudah-mudahan Susan selamat," tandasnya. (Esy/jpnn)
JAKARTA--Dua hari sebelum penerbangan perdananya, Putri Pariwisata 2008 Susan Famela Rompas ternyata pernah pamit dan minta doa ke kerabat dekatnya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin