Sempurnakan Indeks Infrastruktur
Jumat, 02 Maret 2012 – 01:28 WIB

Sempurnakan Indeks Infrastruktur
Dengan semakin banyaknya produk ETF di bursa, diharapkan jumlah investor ETF akan semakin bertambah. “BEI juga tengah mengkaji penurunan besaran biaya transaksi untuk produk reksad ana ini agar dapat mendorong pertumbuhan jumlah transaksi dan jumlah investor,” jelasnya.
Baca Juga:
Sebelumnya PT Mandiri Manajemen Investasi menyatakan rencananya untuk menerbitkan produk reksa dana saham berbasis proyek-proyek infrastruktur. Rencana penerbitan produk ini bertujuan untuk mendorong percepatan dalam program pengembangan infrastruktur nasional. “Pasar modal diharapkan turut berperan dalam program infrastruktur dengan menyediakan solusi pembiayaan jangka panjang yang cepat dan berbiaya rendah,” kata Abiprayadi Riyanto, Direktur Utama Mandiri Investasi. (far)
JAKARTA - Bursa Efek Indonesia (BEI) bakal meluncurkan indeks berbasis saham infrastruktur dan perbankan pada akhir semester pertama 2012. Dua produk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gandeng DANA, Pintu Goes to Office Kembali Digelar
- PNM Mekaar Dukung Perempuan Bangkit, Kisah Ibu Faizal Jadi Inspirasi
- Waskita Karya Update Perkembangan Proyek LRT Jakarta Fase 1B
- Bea Cukai Dukung Ekspor Perdana 273 Kg Teripang Susu Putih Asal Minahasa Utara ke AS
- Harga Emas Antam Hari Ini 22 April Meroket, Jadi Sebegini Per Gram
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Selasa 22 April, Menanjak, Berikut Perinciannya