Semua Kelenteng Bersolek
Rabu, 06 Februari 2013 – 11:18 WIB

Semua Kelenteng Bersolek
Imlek, ucap Harun, merupakan hari besar bagi warga Tionghoa, dimana semua umat melakukan sembahyang. Meski tidak bersamaan, tapi semuanya akan datang ke kelenteng untuk beribadah dan berdoa. “Warga datang secara bertahap dan tidak sekaligus, tergantung waktu senggang masing-masing,” jelasnya.
Baca Juga:
Diungkapnya, perayaan Imlek akan dilanjut dengan Capgome yang diperingati pada hari ke-15 bulan purnama atau bertepatan dengan 22 Februari. ”Capgome merupakan puncak perayaan Imlek, untuk di Palembang seperti biasa dipusatkan di Pulau Kemaro,”cetus Harun.
Pihaknya saat ini sedang mempersiapkan segala sesuatunya karena diprediksi masyarakat yang akan datang mengikuti dan memeriahkan perayaan Capgome akan lebih banyak jumlahnya dibandingkan tahun lalu. ”Diperkirakan pengunjungnya mencapai ratusan ribu, dari domestik dan juga luar negeri seperti Malaysia, Singapura dan negara lainnya,”tuturnya.(yun/ce3)
PALEMBANG – Menyambut Tahun Baru Cina (Imlek) 2564 yang jatuh pada 10 Februari nanti, semua kelenteng di Metropolis mulai bersolek. Salah satunya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki