Semua Kendaraan yang Melintas Kena Sweeping oleh TNI, Lihat Nih
Minggu, 03 Januari 2021 – 14:28 WIB

Personel Satgas Pamtas Yonif 642/Kapuas melaksanakan sweeping pada setiap kendaraan dan barang yang lewat di Jalan Lintas Pos Balai Karangan, Kabupaten Sanggau, Kalbar. (Istimewa)
Selain itu, TNI bersama instansi terkait selalu siap melakukan antisipasi dan pencegahan penyebaran COVID-19 dengan menerapkan protokol kesehatan terhadap orang dan barang yang masuk dari Malaysia ke wilayah Indonesia.(antara/jpnn)
Menurut Lettu Sigit, pemeriksaan tidak hanya dilakukan pada pengendara, tetapi juga terhadap barang bawaah hingga bagasi kendaraan yang melintas.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Muncul Gerakan Kontra UU TNI, Nama Presiden Prabowo Disorot Warganet
- Gelar Perkara Kasus Pembunuhan Juwita Dilakukan Tertutup, Ada Apa?
- Buntut Dugaan Pembunuhan Jurnalis di Kalsel, Legislator Minta Evaluasi Pembinaan TNI
- Ada Pihak Ingin Presiden Prabowo Dihabisi Setelah UU TNI Direvisi
- TNI Bakal Operasi Siber, Inilah Pihak yang Akan Ditarget
- Dirut ASABRI: Kesehatan & Keselamatan Para Pejuang Negeri Adalah Prioritas Utama Kami