Semua Masalah Selesai Jika Berpegang Pancasila
Minggu, 05 Agustus 2018 – 02:16 WIB
Dia juga menyoroti polemik istilah Islam Nusantara yang diusung Nahdlatul Ulama (NU) dan Islam Berkemajuan yang digaungkan Muhammadiyah.
Menurut dia, kedua istilah itu baik karena intinya adalah Islam rahmatan lil alamin.
“Islam Nusantara maupun Islam Berkemajuan itu sudah paling ideal di Indonesia. Jangan dijadikan isu politik untuk kepentingan politik yang tidak bermanfaat bagi perkembangan bangsa Indonesia,” kata Kiai Asad. (jos/jpnn)
Mantan Wakil Ketua Umum PBNU KH Asad Said Ali mengatakan, agama dan negara tidak bisa dipisahkan.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Kumpul Bareng Komunitas Tionghoa di PIK, Ridwan Kamil Gaungkan Toleransi
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- Ahmad Muzani Ungkap Cerita Prabowo Terbitkan PP 47 Hapus Utang Rakyat: Amanat Pancasila
- Presiden Prabowo dan Tantangan Aktualisasi Pancasila
- Kemanusiaan yang Adil dan Beradab jadi Landasan Egi-Syaiful Membangun Lamsel
- Hari Kesaktian Pancasila, dari Beleid Menteri Panglima Angkatan Darat ke Keputusan Pejabat Presiden