Senator Mervin Akan Berkunjung ke LNG Tangguh Bintuni
Sabtu, 28 Oktober 2017 – 01:32 WIB
“LNG jangan hanya mengangkut gas keluar negeri. Tetapi harus berkomitmen bagi masa depan orang Sebyar,” tegas Mervin.
Senator dari Propinsi Papua Barat ini menyatakan akan menggunakan haknya untuk memanggil pihak terkait LNG Tangguh.
“LNG Tangguh perlu menjelaskan dan harus menyatakan komitmennya terhadap masyarakat Sebyar dan masyarakat Kabupaten Teluk Bintuni.(fri/jpnn)
Salah satu agenda Senator Mervin adalah berdialog dengan masyarakat terkait kepeduliaan LNG Tangguh terhadap masyarakat Adat Sebyar pada tanggal 29 oktober 2017
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Sultan Mendukung Pemerintah untuk Membentuk Holding UMKM
- Prabowo Sebut Pilkada Mahal, Sultan: Sistem Politik Kita Perlu Disempurnakan
- Hasil Temuan DPD RI, Yorrys Raweyai: PSN Tangerang Perlu Didukung
- Sultan Dorong Pemda Lakukan Inovasi Kebijakan Pengurangan Angka ICOR Sektor Pangan di Daerah
- Komite IV DPD RI Dorong Mendag Mendukung Integrasi Perdagangan Antarpulau Melalui Platform Digital Nasional
- Yulianus Henock Minta Menteri PKP Prioritaskan Pemenuhan Perumahan Masyarakat Adat di IKN