Sengit! Trio Penguasa MotoGP Langsung On Fire
jpnn.com - ARAGON – Sesi latihan pertama balapan MotoGP seri Aragon berlangsung sengit. Trio penguasa tampil on fire dalam latihan bebas yang dilangsungkan di Sirkuit Aragon, Jumat (25/9) sore WIB.
Namun, Lorenzo tampil sebagai pemenang setelah membukukan waktu satu menit 48,249 detik. Dia berhasil mengungguli jagoan Honda Marc Marquez yang berada di posisi kedua dengan waktu satu menit 48,739 detik.
Performa keduanya mendapat saingan dari Valentino Rossi. Gacoan Movistar Yamaha itu berada di tempat ketiga setelah berhasil membukukan waktu satu menit 48,824 detik. (jos/jpnn)
Hasil latihan bebas pertama MotoGP Aragon:
1. Jorge Lorenzo (Movistar Yamaha) 1m 48.249s
2. Marc Marquez (Repsol Honda) 1m 48.739s
3. Valentino Rossi (Movistar Yamaha) 1m 48.824s
4. Dani Pedrosa (Repsol Honda) 1m 49.050s
ARAGON – Sesi latihan pertama balapan MotoGP seri Aragon berlangsung sengit. Trio penguasa tampil on fire dalam latihan bebas yang dilangsungkan
- Timnas Indonesia vs Jepang: Samurai Biru Melukai Garuda
- Susunan Pemain Indonesia vs Jepang: Sayuri dan Ridho jadi Starter
- Hasil FP1 MotoGP Barcelona Mengejutkan, Bukan Martin atau Pecco Paling Kencang
- Petuah Marc Klok kepada Timnas Indonesia saat Menghadapi Jepang
- Indonesia vs Jepang: Begini Prediksi Pelatih Persib Bojan Hodak
- Live Streaming FP1 MotoGP Barcelona, Baru Mulai Sudah Ada Kecelakaan