Seniman Edi Kritik Pernyataan Prabowo Soal Coretan di Jalan, Perundungan yang Kurang Elok
Minggu, 16 Juli 2023 – 16:26 WIB
"Yang saya perhatikan terlalu banyak iklan-iklan. Terus terang saja anak-anak kita banyak yang nakal-nakal. Dia suka pakai pilox, iya kan. Dia suka coret-coret, jalan-jalan protokol bagus-bagus dicoret-coret," kata Prabowo.
Prabowo meminta agar seluruh unsur pemerintah baik wali kota, bupati hingga gubernur bisa meyakinkan anak-anak muda untuk ikut berperan aktif dalam menjaga keindahan kota. Pasalnya hall itu akan berpengaruh pada sektor pariwisata ke depannya.
"Itu saja yang saya titip, bagaimana kita yakinkan anak-anak kita ya sudah, masa keluarin uang beli pilox coret-coret kalau kita bersihkan kita bikin indah kota-kota kita supaya pariwisata naik," ujarnya. (cuy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Seniman Edi Bonetski mengkritik pernyataan Prabowo Subianto yang menyoroti coretan-coretan di jalan protokol.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Prabowo Lantik Ketua Harian dan Sekretaris Dewan Pertahanan Nasional
- DPP KNPI Dukung Gagasan Presiden Prabowo Tentang Penyederhanaan Sistem Pilkada
- Percepat Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Pergerakan Advokat Usulkan Pembentukan 2 Omnibus Law
- Bertemu Presiden Prabowo, Lalu Iqbal Bicara Potensi Provinsi NTB
- Qodari Sebut Prabowo Subianto Sosok Role Model Pendekar Pemberani
- PAN Sambut Positif Usul Prabowo soal Kepala Daerah Dipilih DPRD