Senior dr. Aulia Risma di Undip Dipolisikan, Semoga Korban Lain Bicara Blak-Blakan
Kamis, 05 September 2024 – 06:06 WIB
![Senior dr. Aulia Risma di Undip Dipolisikan, Semoga Korban Lain Bicara Blak-Blakan](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2024/09/05/advokat-misyal-ahmad-yang-menjadi-kuasa-hukum-keluarga-mendi-9oph.jpg)
Advokat Misyal Ahmad yang menjadi kuasa hukum keluarga mendiang dr. Aulia Risma Lestari susai melaporkan kasus perundungan ke Polda Jateng di Semarang, Rabu (4/9/2024). Foto: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.
"Kami kawal bersama karena harus tuntas. Jangan sampai ada korban-korban lainnya karena sudah ada indikasi ada korban-korban yang tidak berani mengadu," katanya.
Misyal juga mendorong pengungkapan kasus itu menjadi pintu masuk bagi korban berani untuk mengadu. "Supaya dunia kesehatan kita tidak lagi terkontaminasi dengan hal hal negatif," kata Misyal.(mcr5/jpnn.com)
Nuzmatun Malinah bersama kuasa hukumnya, Misyal Ahmad, mendatangi SPKT Polda Jateng untuk memolisikan para senior dr. Aulia Risma di Undip.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Terkini Kasus Kematian Darso, Polda Jateng: Mulai Mengarah Penetapan Tersangka
- Sindikat Pencuri Mobil Menyamar sebagai Pembeli Online, Tabrak 3 Anggota Resmob Saat Ditangkap
- Bea Cukai Ajak Mahasiswa Mengenal Kepabeanan dan Regulasi Ekspor-Impor
- Sungguh Mulia, Kapolda Babel Bantu Penyembuhan Remaja Korban Bullying di Sekolah
- Cegah Bullying, Antares Eazy Dilengkapi IP Camera Berbasis Teknologi AI
- 2 Polisi Pemeras Warga Semarang Satu Sel dengan Aipda Robig