Senjata Dirampas, Petugas Disekap
Teror di Pos Penjagaan SPN Batua
Senin, 10 Desember 2012 – 15:21 WIB

Senjata Dirampas, Petugas Disekap
Menurut Kamri Ahmad melalui pesan singkatnya, insiden yang terjadi itu bukanlah sebuah kriminal biasa. Tetapi, sebuah gejala yang menunjukkan bahwa ada kelompok tertentu yang mulai berani dengan kepolisian. "Tentu (pelakunya) ini bukan masyarakat awam seperti pencuri sendal jepit misalnya," tandasnya.
Terkait itu, Endi Sutendi, menegaskan, kasus tersebut masih dalam penyelidikan. "Siapa pelakunya dan apa motifnya, kita semua berharap segera terungkap," terang mantan Wakapolrestabes Makassar ini. (abg/sil)
MAKASSAR -- Senjata petugas piket di Sekolah Polisi Negara (SPN) Batua, Makassar yang dipegang siswa Sekolah Tamtama Polairud, Priadi Akbar, 21,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Terbawa Arus, 2 Bocah Tenggelam di Sungai Ogan
- Kapolres Rohil Beri Hadiah Bibit Pohon kepada Personel yang Berulang Tahun, Ini Maknanya
- Cerita Pemudik Kaget Lihat Jalur Selatan Nagreg Sempit dan Berliku
- Rama Yani binti Ramli Dilaporkan Hilang di Kawasan Sungai Muar Mukomuko
- Polisi Cari Warga Hilang di Kawasan Sungai Muar Mukomuko
- Pengangkatan PPPK Tahap I, Bupati: Kami Upayakan Terlaksana Bulan Depan