Sensus Tak Bermanfaat bagi Kepala Daerah
Senin, 03 Mei 2010 – 12:19 WIB
Sensus Tak Bermanfaat bagi Kepala Daerah
JAKARTA- Ketua Fraksi PDI Perjuangan, Tjahjo Kumolo menegaskan Sensus Penduduk yang dilakukan pemerintah tidak banyak memberi manfaat bagi kepala daerah. Kepada daerah tidak bisa menggunakan datanya untuk kebijakan penataan pemukiman, transportasi, dan lainnya.
"Kepala daerah tidak bisa menggunakan data sensus penduduk kali ini karena tidak lengkap," kata Tjahjo dalam short message service (SMS) pada JPNN, Senin (3/5).
Keinginan pemerintah untuk bangun Single Identity Number, menurut dia, tidak tercover karena mestinya sidik jari warga juga diambil. Mobilitas juga tidak terekam padahal sangat bermanfaat untuk kebijakan penataan pemukiman, transportasi dan sebagainya.
"Mohon maaf saya keluarkan statemen ini, karena banyak kepala daerah mengadu ke saya dan bilang tidak banyak menerima manfaat dari sensus kali ini," pungkasnya.
JAKARTA- Ketua Fraksi PDI Perjuangan, Tjahjo Kumolo menegaskan Sensus Penduduk yang dilakukan pemerintah tidak banyak memberi manfaat bagi kepala
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang