Sentil Prabowo soal Alutsista Bekas, Anies: Utang Jangan untuk Kegiatan Tak Produktif
Minggu, 07 Januari 2024 – 21:47 WIB

Capres RI Anies Baswedan sentil kompetitornya Prabowo Subianto soal alutsista bekas dan utang, dalam debat kandidat di Pilpres 2024, Minggu (7/1/2024). Foto: Ricardo/JPNN.com
Yang tidak kalah penting melakukan pengembangan skema-skema yang lebih kreatif dalam mencari utang luar negeri, termasuk keterlibatan swasta.
Pada kesempatan tersebut Anies juga menyebut bahwa ada perluasan wajib pajak yang harapannya nanti akan memperkuat GDP Indonesia, di samping mengurangi kebocoran pajak.(*/jpnn.com)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Capres RI Anies Baswedan sentil Prabowo Subianto soal alutsista bekas. Sebut utang jangan dipakai untuk kegiatan tak produktif.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Tarif Tarifan
- Kunker ke Kalteng, Menhut Ungkap Pesan Prabowo Terkait Revitalisasi Usaha Kehutanan
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- PT Bali Ragawisata Digugat Pailit ke PN Jakpus, Salah Satunya Diajukan Pemegang Saham