Senyum Haru di Wajah Rano Karno, Rumah yang Dulu Tidak Layak Huni Kini Sudah Dibedah
Rabu, 10 Juli 2024 – 20:02 WIB
"Kebetulan Rano Karno ini merupakan cleaning servis di Bandara SMB II Palembang," pesan Iwan.
"Dan yang kedua memotivasi juga untuk rekan-rekan yang lain ketika mereka bekerja dengan ikhlas, memberikan yang terbaik dan reputasi SMB II Palembang baik pasti akan mendapatkan perhatian juga dari kami, intinya bekerjalah dengan ikhlas," tutup Iwan. (mcr35/jpnn)
Rano Karno tak henti mengucapkan syukur, rumahnya yang dulu tidak layak huni kini sudah dibedah oleh Pemprov Sumsel dan pihak Bandara SMB II Palembang.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Penerbangan Internasional di Bandara SMB II Palembang Akan Kembali Dibuka
- Penabrak 1 Keluarga di Pekanbaru Sempat Konsumsi Sabu-Sabu
- PLN UIP3B Sumatra UPT Palembang Dorong Pemberdayaan Perajin Kain Songket
- Hendak Beli Nasi, IRT di Palembang Dijambret
- Satlantas Polrestabes Palembang Sediakan 12 Kantong Parkir di Malam Tahun Baru
- Jadwal Misa Natal 2024 di Gereja Santo Yoseph Palembang