Seorang Pemuda Diduga Anggota Geng Motor Tewas Diamuk Massa, Begini Kronologinya
Kemudian saksi dan warga lainnya menghadang puluhan kelompok tersebut hingga mereka berbelok ke arah Jalan Sukarela Barat hingga ke Jalan Karto.
Saat melintas di Simpang Jalan Karto ada satu sepeda motor jatuh dan ditinggal pengendaranya dan berboncengan ke sepeda motor lainnya.
Kemudian mereka melintas ke Jalan PWI, Desa Sampali melewati Gang Tawon hingga kembali lagi ke Jalan Perhubungan dengan melewati Jalan Metrologi.
Sesampainya di Jalan Perhubungan dekat tol warga menyerang hingga satu orang anggota kelompok sepeda motor tewas. Sementara satu sepeda motor ditemukan hangus terbakar di Simpang Empat Jalan Karto.
BACA JUGA: Jual Burung Langka di Medsos, Guru Honorer Ini Kaget, Pembelinya Ternyata Polisi
Ricky menyebutkan, pihaknya telah memeriksa sejumlah saksi. Barang bukti juga telah diamankan pihaknya. Yakni, sepeda motor yang hangus dibakar. (nin/pojoksatu.id)
Seorang pemuda berusia 20 tahun tewas mengenaskan usai diamuk massa di Jalan Perhubungan, Desa Laut Dendang, Percut Seituan, Minggu (19/7/2020) dini hari.
Redaktur & Reporter : Budi
- Binus University Buka Kampus Baru di Medan, Menyediakan Prodi-Prodi Unggulan
- Polrestabes Medan Tembak Mati Eksekutor Begal Sadis
- 5 Barbershop Terbaik di Medan yang Siap Memenuhi Ekspektasimu Punya Rambut yang Keren
- Bunuh Teman Wanita Seusai Berhubungan Intim, Ridho Dituntut 13 Tahun Penjara
- Tok, Dua Kurir 3,8 Kilogram Sabu-Sabu Ini Divonis 15 Tahun Penjara
- Pelaku Pengeroyokan Sadis di Bandung Ditangkap, Motif pun Terungkap, Oh Ternyata