Seorang Peserta Tarik Tambang IKA-Unhas Tewas, 3 Terluka
Minggu, 18 Desember 2022 – 11:47 WIB

Ilustrasi TKP tarik tambang IKA-Unhas. Foto: dok.JPNN.com
"Kalau yang tiga orang lainnya luka-luka karena terkena tali. Saat itu tiba-tiba tali tersebut terbentang. Mereka yang luka-luka dilarikan ke rumah sakit," ungkap dia.
Acara tarik tambang IKA Unhas menghadirkan 5000 orang peserta.
Rencananya para penyelenggara ingin mengejar Rekor Muri pada kegiatan tersebut.
Hingga saat ini, polisi masih melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) dan sudah mengamankan barang bukti berupa tali berwarna putih.(mcr29/jpnn)
Seorang peserta tarik tambang IKA-Unhas tewas dan tiga orang terluka dalam kegiatan yang diikuti 5000 orang demi meraih Rekor MURI. Begini kejadiannya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : M. Srahlin Rifaid
BERITA TERKAIT
- Ibunda Meninggal Dunia, Alya Rohali: Selamat Jalan Mama Sayang
- Innalillahi, Santri Tenggelam di Bekas Galian Tanah Proyek Tol Ogan Ilir
- Alya Rohali Berduka, Sang Ibunda Meninggal Dunia
- Toyota Hiace Tabrak Truk di Aceh Timur, 1 Tewas
- Wanita yang Tewas di Magetan Dilaporkan Hilang Sejak Maret
- Anggota Polres Dumai Bripka S Tewas di THM, Polisi Pastikan Bukan Karena OD