Sepakat Wasit Luar Asia Tenggara
Rabu, 28 November 2012 – 06:49 WIB

Foto: Angger Bondan/Jawa Pos
KUALA LUMPUR- Jangan kaget jika dalam pertandingan perdana Piala AFF 2012, Minggu (25/11) lalu tak ada wasit dari negara Asia Tenggara yang memimpin. Ternyata, di ajang Piala AFF 2012 kali ini adalah kali pertama penyelenggara Piala AFF menggunakan wasit dari selain Negara ASEAN. "Itu menjadi federasi masing-masing Negara saat melakukan pertemuan. Karena mereka yang minta, penyelenggara pun menjalankan," ujarnya.
General coordinator AFF Tin Aung menjelaskan bahwa alasan mengapa tak ada wasit dari negara peserta adalah karena telah menjadi kesepakatan Negara peserta Piala AFF. "Itu menjadi keputusan council meeting," ujarnya, saat ditemui, kemarin (27/11).
Baca Juga:
Dia menjelaskan bahwa saat ada pertemuan AFF dan perwakilan federasi sepak bola Negara Asia Tenggara, kesepakatan untuk menggunakan wast non-Asia Tenggara diambil.
Baca Juga:
KUALA LUMPUR- Jangan kaget jika dalam pertandingan perdana Piala AFF 2012, Minggu (25/11) lalu tak ada wasit dari negara Asia Tenggara yang memimpin.
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil