Sepakat Wasit Luar Asia Tenggara
Rabu, 28 November 2012 – 06:49 WIB

Foto: Angger Bondan/Jawa Pos
Saat ketua umum PSSI Djohar Arifin Husin dihubungi terkait hal ini, dia membenarkan bahwa alasan netralitas yang ingin dikedepankan oleh Negara peserta AFF. Untuk itu, pihaknya beserta peserta AFF lainnya, bersepakat dengan keputusan ini.
"Bukan masalah kualitas wasit, tapi lebih kepada agar netralitas terjaga. Semua peserta bisa menerima," tuturnya. (aam)
Daftar Wasit yang memimpin
Indonesia v Laos (25/11) Ng Kai Lam (Hong Kong)
Malaysia v Singapura (25/11) Valentino Kovalenko (Uzbekistan)
Vietnam v Myanmar (24/11) Andre El haddad (Lebanon)
KUALA LUMPUR- Jangan kaget jika dalam pertandingan perdana Piala AFF 2012, Minggu (25/11) lalu tak ada wasit dari negara Asia Tenggara yang memimpin.
BERITA TERKAIT
- Darah Mewarnai Kemenangan LA Lakers di Gim 2 Babak Pertama NBA Playoffs
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- MotoGP 2025: Marquez Mentereng dengan Ducati, Bagnaia Merasa Tertekan?
- 5 Laga Terakhir Liga 1, Pelatih Persib Bojan Hodak Menaruh Harapan kepada Sosok Ini
- Kastaneer Bertekad Kuat Bawa Persib Bandung Raih Gelar Juara Liga 1 2024/25
- Sudirman Cup 2025: Upaya Garuda Memulihkan Martabat