Separatisme Aceh Bukan Hal Serius

Separatisme Aceh Bukan Hal Serius
Separatisme Aceh Bukan Hal Serius
Hal senada juga dilontarkan Wakil Ketua Komisi I DPR Yusron Ihza Mahendra. Menurutnya, bisa saja Aceh menjadi negara seperti halnya ketika Amerika dan Eropa  mendirikan Panama di amerika Latin. “Dulu tidak ada negara Panama. Tetapi karena Amerika perlu negara yang bernama Panama, dibuatlah Panama,” ujar Yusron.

Karenanya doktor jebolan sebuah universitas di Jepang ini justru mengkhawatirkan hal serupa bakal terjadi atas Aceh. “Apa tidak mungkin Aceh juga seperti Panama?” ulasnya.

 

TNI Siapkan Rencana Kontijensi

Sedangkan Panglima TNI Jendral Djoko Santoso pada kesempatan sama menegaskan, TNI sudah menyiapkan segala rencana dan antisipasi terhadap ancaman separatisme. Dipaparkannya, di Mabes TNI terdapat sebuah ruangan ruang bawah tanah yang menjadi tempat pengawasan kendali operasi sekaligus menyiapkan rencana kontijensi.

JAKARTA – Menteri Pertahanan Juwono Sudarsono menegaskan bahwa separatisme di Nangroe Aceh Darussalam (NAD) kini bukan lagi persoalan serius.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News