Sepasang PNS Mesum, Diarak Warga
Kamis, 04 Oktober 2012 – 08:34 WIB
Sementara itu Camat Medan Perjuangan, Rahmad Harahap, saat dikonfirmasi melalui telepon selularnya mengatakan, kedua PNS ini telah membuat pernyataan akan menikah. "Sudah buat surat pernyataan mereka akan menikah," ujarnya.
Ditambahkannya, hal tersebut dilakukan karena keduanya sudah berstatus Janda dan duda. "Keduanya sudah tidak ada pasangan lagi dan berstatus singel, jadi sah-sah saja kalau mereka mau menikah," jelasnya. (jon)
MEDAN- Perbuatan asusila yang dilakukan dua orang pegawai negeri sipil (PNS) yang bertugas di dua sekolah dasar negeri, membuat warga Jalan Batu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Pengeroyok Dudung SP Ditangkap, Ternyata Ini Motifnya
- Cuma Bayar Rp 15 Ribu Bisa Menonton Video Porno Sepuasnya
- Hamil, Mahasiswi Kebidanan Ini Aborsi Sendiri
- Komplotan Pencuri Spesialis Minimarket Ditangkap Polisi
- Tangkap Pelaku Penculikan Lansia di Muaro Jambi, Polisi Temukan Senjata Airsoft
- Melawan Begal, SY Dibacok di Leher, Pelaku Beraksi di Jakarta Timur