'Sepeda Presiden' Ramai Peminat, Banjir Pujian hingga Jadi Trending Topik

Dia mengaku optimis Sepeda Presiden bisa menjadi film akhir tahun yang cocok bagi keluarga-keluarga Indonesia.
Film Sepeda Presiden diputar pada sekitar 100 layar fil di seluruh Indonesia.
Pada film tersebut, Ariel Tatum berperan sebagai Binar dengan karakter milenial yang mengalami dilema karena pekerjaannya sebagai seorang Youtuber.
Binar merasakan kehampaan saat bekerja di dunia maya dan menemukan bahwa uang dan popularitas tidak bisa memberinya kebahagiaan.
Dia justru merasa tertekan, kehilangan jati diri, dan takut karena menghadapi hujatan dan cacian dari para pengguna media sosial.
Perempuan itu akhirnya memilih untuk pergi ke Papua dan melewati petualangan bersama The Papua Kids. (mcr9/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Masyarakat menyambut pemutaran perdana film Sepeda Presiden dengan antusias di sejumlah bioskop di Jakarta, Bogor, Tangerang, dan Bekasi.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Dea Hardianingsih
- Bintangi Film Anak Medan: Cocok Ko Rasa, Ajil Ditto Dan Maell Lee Bagikan Cerita Ini
- Mengenang Titiek Puspa, Rano Karno Sebut Pernah Main Film Bareng
- Robert Pattinson Disebut Calon Penjahat Utama di Film Dune: Messiah
- Debut di Film Muslihat, Tata Janeeta Cerita Soal Karakter Hingga Tantangan
- Raih 5 Juta Penonton Selama Libur Lebaran 2025, Menekraf Apresiasi Perfilman Nasional
- Rahasia agar Tubuh dan Mental Sehat, Semuanya Dimulai dari Isi Piring