Seperti ini Cara Pertamina Mencegah Penyebaran Virus Corona di SPBU
Rabu, 18 Maret 2020 – 23:30 WIB

Ilustrasi SPBU. Foto: Pertamina
3. Petugas SPBU juga menggunakan sarung tahan berbahan karet saat proses penerimaan dan
pengembalian uang serta menghindari menyentuh wajah.
4. SPBU menyediakan hand sanitizer atau alcohol lebih dari 60% di setiap pulau pompa
ataupun area dengan tingkat interaksi yang tinggi. Petugas SPBU diwajibkan membersihkan
tangan setiap kali melayani transaksi.
5. Untuk SPBU yang menyediakan layanan self service, SPBU menyediakan petugas yang
rutin membersihkan nozzle dengan disinfektan.
6. Area kantor dan fasilitas lainnya terutama yang sering dikunjungi konsumen seperti toilet
SPBU merupakan tempat publik dimana banyak orang yang lalu lalang. Sehingga kami menerapkan prosedur tambahan, bukan saja untuk mengantisipasi penyebaran virus, namun juga menjaga operator SPBU sebagai garda depan kami.
BERITA TERKAIT
- Selamat Lebaran 2025, Pertamina Tetap Beroperasional 24 Jam
- Kado Lebaran dari Pertamina: Harga BBM Non-Subsidi Turun Mulai Hari Ini 29 Maret 2025
- Kado Idulfitri Pertamina Turunkan Harga BBM Jenis Ini
- Pertamina Siapkan Ratusan SPBU Siaga 24 Jam, Motoris Sigap Layani Pemudik
- Mudik Nyaman Bersama Pertamina: Layanan 24 Jam, Motoris dan Fasilitas Lengkap
- Polresta Bandung Sidak SPBU Nagreg, Pastikan Takaran BBM Akurat saat Arus Mudik