Seperti ini Komitmen Ganjar Memberi Ruang Bagi Penyandang Disabilitas
Agar kebutuhan para penyandang disabilitas bisa diakses dengan mudah, Ganjar telah meminta jajarannya di tingkat desa, kecamatan dan kabupaten untuk mendata dan melakukan validasi terkait jumlah penyandang disabilitas di daerahnya.
Diharapkan, dengan fasilitas yang diberikan pemerintah, para penyandang disabilitas bisa mengembangkat bakat dan minatnya agar hak-hak mereka juga terpenuhi dan tidak menghambat kemandirian mereka.
"Kami sudah sampaikan ke kawan kades ada berapa penyandangan disabilitas di desa kalian. Mana yang tunanetra, mana yang tuli, mereka butuh pelatihan apa agar bisa kami bantu," ucap Ganjar.
"Kalau itu bisa dipercepat, maka akan membantu memberikan pelatihan, kemandirian, dukungan kepada mereka sampai mereka menyatakan diri siap," sambung Ganjar.(chi/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Ganjar menyampaikan pentingnya pendampingan dan pelatihan keterampilan yang dikhususkan bagi para penyandang disabilitas.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Peduli Atlet Disabilitas, ASABRI Dukung Turnamen Menembak Pusrehab Kemhan
- Ditarget Dua Pekan, Nana Sudjana Gerak Cepat Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Mensos Temukan 1 Keluarga Penyandang Disabilitas di Surabaya Tak Terima PKH
- Kinerja Pelayanan Publik Pemprov Jateng Diganjar Penghargaan dari ORI
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya