Seperti ini Modus Pria Hidung Belang yang Ingin Booking Tyas Mirasih
Jumat, 06 Mei 2016 – 09:27 WIB
jpnn.com - ARTIS Tyas Mirasih membenarkan bahwa dirinya pernah dibooking oleh lelaki hidung belang. Itu terjadi karena pemberitaan negatif yang kerap menimpa mantan pacar Raffi Ahmad ini.
Biasanya, lelaki itu mencoba melobi melalui manajer Tyas. Dari situ, kemudian mereka mencoba menawar Tyas dengan iming-iming ada job.
"Banyak, tanyanya ke manajemen gue tapi, kalau ke gue langsungnya sih nggak. Awalnya tawarin kerja ke luar kota, tiba-tiba tanya ke arah sana, 'bisa nggak? (dibooking-red)'," ungkap Tyas beberapa waktu lalu.
Mendengar artisnya 'dibooking', manajemen Tyas pun berang dan emosi. "Respon manajemen gue ngamuklah langsung," kata wanita 29 tahun ini. (chi/jpnn)
Baca Juga:
ARTIS Tyas Mirasih membenarkan bahwa dirinya pernah dibooking oleh lelaki hidung belang. Itu terjadi karena pemberitaan negatif yang kerap menimpa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Armor Toreador Divonis 4, 5 Tahun Penjara, Begini Tanggapan Pihak Cut Intan Nabila
- Ari Lasso: Berkat Anda dan Semua Pemain, Permainan Timnas Lebih Enak Ditonton
- Prilly Latuconsina dan Omara Esteghlal Pacaran, Bagikan Momen Liburan
- Rendy Kjaernett Blak-Blakan, Jarang Bertemu Sang Ayah
- Ikhtiar FESMI Wujudkan Jaminan Sosial bagi Musisi dan Pekerja di Bidang Musik
- Jarwo Kwat Sedih Banget Lihat Kondisi Abah Qomar Masih Lemah