Seperti TNI, Guru Harus Diurus Pusat!

Ketua DPR Desak Pemerintah Evaluasi Desentralisasi Pendidikan

Seperti TNI, Guru Harus Diurus Pusat!
Seperti TNI, Guru Harus Diurus Pusat!
”Persoalan guru itu soal manajemen pendidikan dan pengelolaan guru, tapi kebijakan bisa saja dilakukan oleh pusat, khususnya soal distribusi dan pembinaan. Saya berpikir masalah guru ini kan masalah yang sentral terkait dengan pembangunan bangsa. Sehingga, pendidikan guru ini disentralisasikan saja, seperti pendidikan Akpol, TNI, dan lain sebagainya,” paparnya. (cha/jpnn)


JAKARTA - Ketua DPR RI, Marzuki Alie mendesak pemerintah untuk segera melakukan evaluasi terhadap pelaksanaan desentralisasi urusan pendidikan yang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News