Sepertinya tak Semua P1 Terakomodasi dalam PPPK 2024, Honorer Harus Menguatkan Mental
Minggu, 04 Februari 2024 – 14:05 WIB
Sayangnya, upaya Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) tidak didukung penuh oleh pemda dengan alasan anggaran.
"Teman-teman P1 sangat berharap Bu Dirjen Nunuk memberikan penguatan kepada kepala daerah agar maksimal mengajukan formasi PPPK untuk P1," ucapnya.
Heti mengaku sedih melihat banyak guru P1 mengeluh pemda-nya hanya mengajukan usulan kebutuhan PPPK dengan jumlah terbatas.
"Tanpa bantuan pusat, P1 tidak akan tuntas, sedangkan 2024 merupakan tahun terakhir penyelesaian honorer," ungkap Heti. (esy/jpnn)
Honorer harus menguatkan mental. Sebab, sepertinya tidak semua P1 terakomodasi dalam PPPK 2024.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- Ini Pesan Yeny Trisia Isabella untuk Honorer yang Mengikuti Tes PPPK
- Ini Langkah Penting dalam Karier Honorer, Jangan Main-main