Septi Siap Bersaksi di Pengadilan, Fathanah Minta Doa
Kamis, 20 Juni 2013 – 13:40 WIB
JAKARTA - Persidangan kasus dugaan suap pengurusan kuota impor sapi dan Tindak Pidana Pencucian Uang untuk terdakwa Luthfi Hasan Ishaaq dan Ahmad Fathanah akan dihelat pekan depan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta.
Septi Sanustika, istri Ahmad Fathanah mengaku sudah siap untuk hadir sebagai saksi.
"Iya, minggu depan saya akan datang," kata Septi, saat menjenguk Fathanah, di Rumah Tahanan Jakarta Timur cabang KPK, Kamis (20/6). "Siap, insyalllah kalau dipanggil," tegasnya.
Septi mengatakan, suaminya sehat menghadapi persidangan nanti. Bahkan, suaminya meminta dirinya datang di persidangan.
JAKARTA - Persidangan kasus dugaan suap pengurusan kuota impor sapi dan Tindak Pidana Pencucian Uang untuk terdakwa Luthfi Hasan Ishaaq dan Ahmad
BERITA TERKAIT
- Menjelang Peringatan Hari Dharma Samudera, KSAL Pimpin Ziarah di TMP Kalibata
- Kemensos Salurkan Bantuan untuk Lansia Terdampak Longsor di Boyolali
- Kick-Off Meeting Program & Anggaran 2025, Dirjen Bina Adwil Minta Jajaran Sukseskan Asta Cita
- Bambang Widjanarko PKPN Singgung soal Evaluasi Kabinet Merah Putih
- Ide Terobosan Seleksi PPPK 2024, Formasi Kosong Dialihkan Saja
- Data Terbaru Jumlah Pelamar PPPK 2024 Tahap 2, Target Belum Tercapai