Serahkan DIPA 2024, Menteri Ida Fauziyah Sampaikan Pesan Penting untuk Jajaran Kemnaker
Jumat, 08 Desember 2023 – 17:07 WIB

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah (tiga dari kiri) bersama Wamenaker Afriansyah Noor saat menyerahkan DIPA Tahun Anggaran 2024 epada Pejabat Tinggi Madya Kemnaker, Jumat (8/12). Foto: Dokumentasi Humas Kemnaker
Alokasi tersebut naik 19,72 persen dibandingkan dengan tahun anggaran 2023.
Dia pun minta jajarannya agar sesegera mungkin melakukan realisasi dengan proses pra-DIPA, menjalankan program dan kegiatan dari awal tahun, serta disiplin waktu sesuai dengan rencana program dan kegiatan yang telah direncanakan sehingga tidak terjadi penumpukan realisasi anggaran di akhir tahun.
"Sekali lagi saya ingatkan ubah cara kerja, ubah mindset, eksekusi sesegera mungkin, lakukan belanja sesegera mungkin," tegas Menaker Ida Fauziyah mengingatkan. (mrk/jpnn)
Menteri Ida Fauziyah menyampaikan sejumlah pesan penting untuk jajaran Kemnaker saat menyerahkan DIPA 2024, simak selengkapnya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan
- Grab Indonesia Klarifikasi soal Pemberian BHR Rp 50 Ribu ke Mitra Pengemudi
- Kemnaker Evaluasi Aplikator Transportasi Daring Soal Laporan Pemberian BHR Rp 50 Ribu
- Pemko Pekanbaru Pangkas Anggaran Mobil Dinas, Dialihkan ke Kegiatan Prorakyat
- Dukung UMKM, Pemprov Jakarta Siapkan Anggaran Rp 300 Miliar
- Hari Ini Puncak Arus Mudik di Riau, Kombes Taufiq Punya Pesan Penting untuk Pemudik