Serang KPK, PKS Dinilai Bakal Rugi
Selasa, 14 Mei 2013 – 18:36 WIB

Serang KPK, PKS Dinilai Bakal Rugi
Menurut Said, semakin panjang perseteruan ini maka semakin merugikan PKS. Dengan adanya konflik dengan KPK, PKS yang mengklaim sebagai partai bersih justru akan dicap tidak pro pemberantasan korupsi. Imbasnya, sambung Said, pemilih pada pemilu 2014 bakal antipati terhadap partai pimpinan Anis Matta tersebut.
"Sejauh ini publik mempunyai kepercayaan yang lebih tinggi kepada KPK daripada kepada partai politik. Kalau sudah begitu, pemilih akan mulai berpikir dua kali untuk memilih PKS dan para calegnya saat pemilihan nanti," papar Direktur Sinergi Masyarakat untuk Demokrasi Indonesia (SIGMA) ini. (dil/jpnn)
JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dipastikan bakal merugi karena berseteru dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Pengamat politik, Said
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025