Serangan COVID-19 Varian Delta di China Makin Meluas
Minggu, 01 Agustus 2021 – 13:20 WIB
China tidak memasukkan jumlah kasus tanpa gejala ke data resmi.
Total jumlah kasus infeksi terkini China mencapai 1.022 kasus, dengan nol kematian baru yang dilaporkan. Selama pandemi, negara itu mencatat 93.005 kasus COVID-19.
Hingga 30 Juli, China telah memberikan 1,6 miliar dosis vaksin COVID-19 kepada penduduknya. (Reuters/antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Gelombang baru wabah COVID-19 varian delta muncul setelah berbulan-bulan China mencatat nol kasus.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- ICIIS 2024 Sukses, Shan Hai Map Optimistis Iklim Investasi Indonesia Makin Baik
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- GRIB Jaya Sebut Kunjungan Prabowo ke China dan AS Berdampak Positif
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Bertemu Pengusaha RRT, Presiden Prabowo: Kami Ingin Terus Bekerja Sama dengan China
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun