Serangan Portugal Bertumpu pada Ronaldo
Rabu, 27 Juni 2012 – 10:37 WIB

Cristiano Ronaldo. Foto: Getty Images
PERFORMA (Bintang 3)
Penguasaan bola : 46 % Gol/kemasukan: 6/4 Passing sukses : 78% Pelatih Portugal Paulo Bento masih akan menggunakan pola, formasi, dan sistem permainan yang sama dengan empat laga terakhir di Euro 2012. Skema 4-3-3 tidak akan berubah. Absennya striker Helder Postiga akan digantikan penyerang yang kualitasnya tak jauh berbeda, yakni Hugo Almeida. Dengan pola itu, Portugal memang tidak berniat untuk melakukan inisiatif penyerangan. Sama dengan saat laga melawan Jerman dan Belanda, Portugal tetap menunggu bola di belakang dan melakukan serangan cepat berbahaya jika ada kesempatan.
Penguasaan bola : 46 %
Menang/seri/kalah: 3/0/1
Baca Juga:
Duel udara : 56%
Baca Juga:
PERFORMA (Bintang 3) Penguasaan bola : 46 % Gol/kemasukan: 6/4 Menang/seri/kalah: 3/0/1 Passing sukses : 78% Duel udara : 56% Pelatih Portugal
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia