Serangan Siber Hampir 1 Miliar, Kebutuhan Profesional IT Meningkat Pesat
Rabu, 05 April 2023 – 13:30 WIB
Webinar dihadiri oleh lebih dari 400 peserta yang diselenggarakan via Zoom Meeting pada Selasa (4/4).
Webinar berlangsung dengan penyampaian materi dari narasumber dan diskusi tanya jawab dengan peserta webinar, adapun materi yang disampaikan oleh narasumber di antaranya potensi dan practical skill yang harus dimiliki sebagai talenta cybersecurity, jenjang karir, dan impresi dari Vantage Point Security dalam melihat keahlian dan potensi para talenta peserta Cybersecurity Training InfraDigital Foundation dan kesesuaian dengan kebutuhan industri.(mcr10/jpnn)
Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) mengungkapkan jumlah serangan siber di Indonesia 2022 mencapai hampir 1 miliar.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Tinjau Perusahaan Penerima Izin Kawasan Berikat di Probolinggo, Ini Tujuannya
- Peredaran Rokok Ilegal Meroket, Pemerintah Harus Segera Bertindak
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik
- ISACA Indonesia Dorong Penguatan Keamanan Digital dan Tata Kelola Teknologi
- Sukses di Industri, Direktur Sido Muncul Terapkan 3 Prinsip Sumpah Dokter Sebagai Kunci
- Pameran Plastics & Rubber Indonesia 2024 Segera Digelar di JIExpo, Catat Tanggalnya!