Serba-serbi Lokasi Formula E, dari Kuda Lumping Sampai Soal APBD
Sirkuit Formula E bakal memiliki panjang 2,4 kilometer, lebar 15 meter, dan memiliki 18 tikungan.
3. Targetkan 60 ribu penonton
Penyelenggara menargetkan bakal ada 60 ribu penonton yang menyaksikan Formula E di Jakarta.
Sahroni mengatakan panitia akan menyiapkan tribune untuk penonton.
"Kami nantinya (targetkan) 40 sampai 60 ribu penonton. Tinggal nanti ada posisi yang letaknya berapa banyak, grand stand, para sponsor untuk pakai paddock," katanya.
Kendati demikian, Sahroni belum bisa mengungkap berapa harga tiket Formula E.
Dia hanya menyebutkan bahwa Co-founder Formula E Alberto Longo yakin tiket bakal terjual habis dalam waktu satu bulan.
"Alberto Longo bilang tiket laku dalam waktu satu bulan. Dibuka biasanya langsung para bos-bos untuk mengambil. Biasanya diambil sama mediator," jelasnya.
4. Sirkuit telah rampung 60 persen
Meski baru ditetapkan, sirkuitnya disebutkan telah rampung 60 persen. Sementara untuk 40 persen sisanya akan dibangun lagi.
Serba serbi konpers penetapan Kawasan Taman Impian Jaya Ancol telah sebagai lokasi sirkuit balap Formula E
- Soroti Kasus Kekerasan Seksual Diselesaikan Lewat Pernikahan, Sahroni: Logika Keliru
- Sahroni Anggap Fenomena Kasus Viral sebagai Evolusi Siskamling
- Minta Kortas Tipikor Bersihkan Internal Kepolisian Dulu, Sahroni: Itu Baru Keren
- Kecam Penyekapan Ibu dan Bayi di Babel, Sahroni: Tidak Manusiawi!
- Fenomena Penyalahgunaan Senpi Marak, Polri Perlu Perketat Pengawasan
- Raih Podium Drift King Asia Championship, Rofbell Sahroni Kalahkan 50 Pembalap Mancanegara