Serba-serbi Transportasi Melbourne dalam Angka
Selasa, 17 November 2015 – 07:46 WIB

Serba-serbi Transportasi Melbourne dalam Angka
Jaringan infrastruktur transportasi di negara bagian Victoria, Australia, utamanya di Melbourne sangat luas dan handal. Berikut serba-serbi transportasi di Victoria dalam angka.
Gaji Masinis
Masinis kereta api, pengemudi trem atau bus sangat dihargai di Melbourne. Gaji mereka bisa mencapai sekitar Rp 1 miliar pertahun.
Masinis tram di Melbourne gajinya bisa mencapai sekitar Rp 1 miliar pertahun. (Foto: Yarra Trams)
Menjawab pertanyaan tentang gaji ini, penasehat urusan media pada kantor menteri utama (premier) Victoria, Bob Neilson, pun merinci:
Gaji masinis: Sekitar AU$ 100 ribu (sekitar Rp1 miliar) per tahun
Gaji supir trem: AU$ 91 ribu (sekitar Rp 900 juta) per tahun
Jaringan infrastruktur transportasi di negara bagian Victoria, Australia, utamanya di Melbourne sangat luas dan handal. Berikut serba-serbi transportasi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia