Sergio Busquets Perpanjang Kontrak di Barca
Rabu, 17 Juli 2013 – 11:17 WIB

Sergio Busquets Perpanjang Kontrak di Barca
Sejak melakukan debut pada musim 2008 silam, Busquets sudah membukukan penampilan sebanyak 238 pertandingan. Berbagai prestasi sudah diraih Busquets. Termasuk ketika menjadi juara Liga Champions.
Baca Juga:
Bagi Busquets, bertahan di Barcelona juga memungkinkan dirinya menjadi legenda klub. Sekaligus, mengikuti jejak sang ayah, Carles Busquets yang merupakan mantan kipper andalan El Barca. Sebelumnya, Busquets dikabarkan bakal dibajak Real Madrid. (jos/jpnn)
BARCELONA- Lini tengah Barcelona musim mendatang diyakini bakal tetap kuat. Itu terjadi setelah El Barca, julukan Barcelona sukses mengikat gelandang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji