Sergio Romero Tes Medis dengan MU
Minggu, 19 Juli 2015 – 10:50 WIB

Sergio Romero. Foto: AFP
jpnn.com - MANCHESTER - Manchester United belum berhenti menambah amunisi baru tim. Kini dikabarkan, MU selangkah lagi akan mendapatkan kiper Sergio Romero.
The Telegraph, Sabtu (18/7) melansir, pemain berkebangsaan Argentina berusia 28 tahun itu bakal melakoni tes medis dalam beberapa jam ke depan.
Kiper milik Sampdoria itu memang sudah menjadi buruan MU beberapa waktu ini. MU beruntung, sebab penampilan Romero sedang dalam grafik menanjak, termasuk saat membela Argentina di Copa America 2015.
Baca Juga:
Sebelumnya, selain MU, sejumlah klub seperti AS Roma, Valencia bahkan Real Madrid sempat melirik namun kini Romero sudah kian dekat dengan MU. (adk/jpnn)
MANCHESTER - Manchester United belum berhenti menambah amunisi baru tim. Kini dikabarkan, MU selangkah lagi akan mendapatkan kiper Sergio Romero.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anthony Ginting Absen dari All England 2025
- Bojan Hodak Sampaikan Kabar Baik Menjelang Persib Vs Persik
- Perpanjang Kontrak dengan AC Milan, Tijjani Reijnders Naik Gaji, Berapa?
- MotoGP 2025: Awal Manis Pertamina Enduro VR46 Racing Team
- Real Madrid Masuk Nominasi Laureus Award 2025
- Pramono Janjikan Penggunaan JIS Tak Akan Rugikan Persija