Seri, Hasil Keringat Tim
Kamis, 07 Februari 2013 – 07:58 WIB

Seri, Hasil Keringat Tim
"Putaran pertama kita langsung dihadapkan dengan tim berkelas. Di pertandingan tandang juga langsung dihadapkan dengan tim yang mempunyai mitos sulit ditaklukan. Meski hasilnya diluar target, tetapi saya tetap bersyukur karena kita tidak sampai kehilangan poin," bebernya.
Baca Juga:
Lebih lanjut Dzumafo merasa yakin dengan modal belum pernah kalah sejauh ini, timnya akan bertambah baik kedepannya. "Ya, mudah-mudahan kedepannya Persib semakin bagus dan lebih kuat. Tetapi saya yakin itu (tim akan semakin kuat, red) karena saya merasakan tim saat ini terus mengalami peningkatan," tandasnya.(gin)
BANDUNG-Pemain Persib Bandung masih memberikan tanggapannya terhadap hasil laga di tur Papua lalu. Striker asing Herman Dzumafo Epandi menganggap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior