Seribu Jembatan untuk Indonesia Bermodalkan Ilmu Panjat Tebing
Minggu, 18 Oktober 2020 – 02:11 WIB

Warga melintasi jembatan yang dibangun secara sukarela oleh sebuah komunitas panjat tebing di Indonesia setelah penantian bertahun-tahun. (Supplied)

"Karena kami ketemu [warga yang membutuhkan] duluan, kalau kami bisa bangun tidak masalah, kami bangun saja. Karena kalau mengandalkan Pemerintah kebutuhannya besar terkait jembatan itu," katanya.
"Vertical Rescue membangun dengan dana yang tidak terlalu mahal, yang membangun relawan dan jembatannya perintis."
Jembatan perintis ini dibangun dengan harapan ke depannya akan ada yang membangun jembatan yang lebih besar menggantikan jembatan yang hanya dapat menampung kendaraan roda dua tersebut.
Ikuti berita seputar komunitas di Indonesia dan Australia di ABC Indonesia.
Tedi Ixdiana tidak pernah terpikir dapat membangun ratusan jembatan di Indonesia dari ilmu panjat tebing yang dimilikinya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya