Seribu Sukarelawan Samawi Berkumpul di Jakut, Ada Apa?
Rabu, 24 Januari 2024 – 23:49 WIB

Solidaritas Ulama Muda Jokowi (Samawi) Jakarta Utara menggelar apel dan pelepasan relawan canvassing di halaman Stadion Rawa Badak, Jakarta Utara, Rabu (24/1) sore. Foto: Samawi
“Survei pun telah menunjukkan dampak yang positif dari masyarakat, di mana pasangan Prabowo-Gibran ini menunjukkan keberlanjutan kinerja dari presiden RI. Alhamdulilah dukungan masyarakat terus baik,” tukasnya.
Sementara itu, Ketua Majelis Pimpinan Wilayah (MPW) Samawi Jadetabek KH. Ahmad Zarkasyi Ishak menjelaskan organ sukarelawan ini merupakan bagian dari Jokowi. Dia menilai Jokowi dekat dengan masyarakat.
"Pendekatan yang biasa dilakukan oleh para kiai, ustaz, dan sukarelawan Samawi ini menyentuh masyarakat,” pungkas KH. Ahmad Zarkasyi Ishak. (tan/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Khairi menuturkan kegiatan serupa juga nantinya digelar di seluruh titik di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Prabowo Tak Targetkan Angka untuk Tarif Impor Trump, Asalkan Diturunkan
- Langkah Prabowo Dinilai Jadi Pemantik Sentimen Positif IHSG
- IHSG Menghijau, Pakar Nilai Investor Optimistis dengan Kebijakan Prabowo
- Pengamat BRIN: Wapres Gibran Berperan untuk Perkuat Demokrasi Sipil
- Syahganda Nainggolan: Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia