Serikat Pekerja IMMPI: 2023 Tahun Membasmi Mafia TPPO

Serikat Pekerja IMMPI: 2023 Tahun Membasmi Mafia TPPO
Para anggota Informal dan Pekerja Profesional Indonesia (IMMPI). Foto dok IMMPI

Bagi keluarga atau korban praktik TPPO bisa langsung dilaporkan melalui kontak 081286864647 dan 087825444040 atau bisa juga lewat email imppikspsi@gmail.com.

Data itu, kata William, akan dikumpulkan selama tiga bulan dan nantinya akan diserahkan ke Menko Polhukam Mahfud MD untuk segera ditindaklanjuti.

Di tempat yang sama, Mahfud MD berjanji akan menindaklanjuti segala bentuk informasi TPPO.

Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi ini mengungkapkan, masalah TPPO setiap tahun menujukan tren peningkatan.

Berdasarkan data-data yang dimiliki Mahfud, selama 2017-2022 terdapat 2.605 kasus TPPO di Indonesia.

Dia merinci dari 2.605 kasus tersebut, 50,97 persen korban di antaranya melibatkan anak-anak dan 46,14 persen melibatkan perempuan.

"Ini data yang tercatat, bagaimana yang tidak tercatat? Pasti lebih banyak dari ini," sebutnya.(chi/jpnn)

Informal dan Pekerja Profesional Indonesia (IMMPI) membuka saluran pengaduan sekaligus mencari data serta fakta tentang TPPO.


Redaktur & Reporter : Yessy Artada

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News