Sering Dianiaya, Istri Bunuh Suami
"Pokoknya niatnya saya membuang jasad itu. Saya bungkus jasad itu dengan sprei lalu membungkus kepalanya dengan plastik biar darahnya tidak berceceran," lanjutnya.
Usai membungkus jasad korban, tersangka lalu memboncengkan jasad korban yang sudah diikat dengan menggunakan sepeda motor Honda Blade bernomor polisi G 4899 NY. Sampai di sungai, ia lalu membuang jasad korban begitu saja dan meninggalkannya, hingga akhirnya jasad korban ditemukan.
Tersangka juga merasa menyesal sudah membunuh suaminya dengan keji. "Ya saya sangat menyesal. Saya benar-benar khilaf, itu terjadi secara spontan," ungkapnya kembali terisak. Setelah ditemukan jasad korban, tak lama kemudian tersangka akhirnya dapat ditangkap.
Kapolres melanjutkan kasus ini masih dilakukan pengembangan pihaknya. "Kami juga berkoordinasi dengan Polres Brebes karena TKP pembunuhan masuk ke wilayah hukum Polres Brebes. Namun untuk sementara pihak kami masih melakukan pengembangan," jelas Kapolres.
Atas perbuatannya, tersangka dijerat Pasal 340 subsider 338 KUHP tentang dengan sengaja dan direncanakan menghilangkan jiwa orang lain. (ali)
PURWOKERTO - Satreskrim Polres Banyumas rupanya tak membutuhkan waktu lama untuk mengungkap jatidiri mayat yang ditemukan di bawah Jembatan Sungai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Dibawa ke Mabes Polri, AKP Dadang Diborgol, Dikawal Ketat Provos
- Tak Dapat Undangan Pencoblosan, Pria Bercelurit di Sampang Menantang Carok
- 4 Orang Ditangkap Gegara Jual Pupuk Berbsubsidi di Atas HET
- Pengakuan Pihak Sekolah & Tetangga Korban Penembakan Bripka R: Kaget Korban Disebut Kreak
- Polisi Gelar Prarekonstruksi Penembakan Siswa SMKN 4 Semarang, Kok Tidak di Depan Paramount Village?
- Tegas, Bea Cukai Tindak Puluhan Ribu Ekor Benih Bening Lobster di Lampung Selatan