Sering Diremehkan, 9 Manfaat Kulit Mentimun Ini Bikin Anda Kaget
Senin, 19 April 2021 – 06:49 WIB

Ilustrasi mata sehat. Foto: Instagram
2. Menjaga Gula Darah Normal
Penelitian pada hewan tikus menunjukan adanya potensi mentimun dengan ekstrak kulit mentimun untuk mengontrol kadar gula darah.
Kulit mentimun bisa menurunkan gejala diabetes dan mencegah komplikasi terkait diabetes.
3. Mengandung Antioksidan
Mentimun mengandung antioksidan, termasuk flavonoid dan tanin.
Kedua jenis senyawa antioksidan ini berpotensi untuk memblokir radikal bebas pemicu kanker.
Sebuah studi yang terbit dalam Journal of Nutrition, Health and Aging pada 2015 menyebutkan mentimun juga bisa meningkatkan fungsi antioksidan pada orang dewasa dan orang tua.
Konsumsi sayur dan buah antioksidan bisa mengurangi risiko penyakit serius seperti jantung dan diabetes.
Ada beberapa manfaat kulit mentimun yang baik untuk tubuh seperti menjaga gula darah tetap normal.
BERITA TERKAIT
- Turunkan Gula Darah dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 4 Buah Ini
- Tips Agar Gula Darah Aman Selama Lebaran 2025
- Jaga Kadar Gula Darah Tetap Normal Saat Lebaran dengan 3 Cara Alami Ini
- Anak Ungkap Penyebab Mpok Atiek Dilarikan ke Rumah Sakit
- 3 Khasiat Kunyit Campur Jintan Hitam, Ampuh Kendalikan Gula Darah