Sering Diremehkan, Ini 7 Khasiat Biji Pepaya yang Ampuh Atasi Beberapa Penyakit Kronis Ini
Senin, 28 Juni 2021 – 06:33 WIB

Biji pepaya. Foto: Hellosehat
Cara konsumsinya bisa dengan diseduh atau makan satu sendok biji pepaya dan dibantu dorong dengan air mineral, layaknya minum obat.
4. Mencegah Terjadinya Peradangan
Manfaat biji pepaya bisa untuk mencegah terjadinya peradangan dalam tubuh, atau anti peradangan.
Kemerahan pada kulit, pembengkakan, ataupun nyeri sendi bisa disembuhkan dengan mengonsumsi biji pepaya ini.
Manfaat biji pepaya yang satu ini diperoleh dari kandungan biji pepaya sebagai agen anti-inflamasi.
Dengan manfaat biji pepaya yang sangat banyak dan penting bagi kesehatan tubuh, maka mulailah mengonsumsinya.
Namun, tetap saja perhatikan jumlahnya jangan berlebihan.
5. Melindungi Ginjal
Ada beberapa khasiat rutin mengonsumsi biji pepaya untuk kesehatan tubuh seperti mencegah kanker.
BERITA TERKAIT
- Gastroskopi, Prosedur Minimal Invasif untuk Mengatasi Gangguan Pencernaan
- 4 Manfaat Semangka Campur Madu, Kanker Bakalan Ogah Mendekat
- 3 Bahaya Makan Pepaya Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Manfaat Pepaya, Bikin Wanita Ketagihan Mengonsumsinya
- Redakan Nyeri Otot dengan Mengonsumsi 3 Bahan Alami Ini
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Jahe Campur Gula Aren, Bantu Tingkatkan Kesuburan Pria