Sering Kencing Tengah Malam, Bisa Jadi Anda Terkena 6 Penyakit Berbahaya Ini
3. Kebiasaan minum yang tidak baik
Alkohol adalah diuretik, yang meningkatkan produksi urin Anda, jadi meminumnya di sore hari bisa menyebabkan buang air kecil berlebihan di malam hari.
Minum terlalu banyak cairan di malam hari, apa pun jenisnya, juga bisa menyebabkan nokturia.
Jason M. Phillips, M.D., seorang ahli urologi di North Coast Urology, merekomendasikan untuk menghentikan mengonsumsi semua cairan dua sampai empat jam sebelum tidur dan menghindari alkohol di malam hari untuk mencegah Anda buang air kecil tengah malam.
4. Obat-obatan tertentu
Beberapa obat umum, termasuk Lasix dan hidroklorotiazid, yang digunakan untuk mengobati edema (pembengkakan) dan tekanan darah tinggi, juga bersifat diuretik.
Jadi, konsumsi obat-obatan ini empat jam sebelum tidur. Mungkin obat lain juga bisa menjadi penyebabnya.
5. Diabetes yang tidak diobati
Ada beberapa penyebab Anda sering kencing tengah malam seperti misalnya pembesaran prostat.
- 6 Penyakit Kronis Ini Penyebab Anda Sering Kencing Tengah Malam
- 5 Kebiasaan Buruk yang Bisa Merusak Ginjal, Nomor 4 Bikin Pria Resah
- Waspada, 5 Penyakit Kronis Ini Bakalan Timbul Jika Anda Terlalu Sering Menahan Kencing
- Sering Menahan Kencing Terlalu Lama, Ini 4 Bahayanya untuk Kesehatan, Fatal Banget
- Waspada, 5 Kebiasaan Ini Bisa Membahayakan Kesehatan Ginjal Lho
- Sering Kencing Tengah Malam, 8 Penyakit Ini Bisa Menyerang Anda