Seriusi Jak Lingko demi Wujudkan Induk Transportasi Publik
Sabtu, 01 Desember 2018 – 18:08 WIB
Untuk memperluas layanan, PT Transjakarta juga telah menandatangani nota kesepahaman dengan PT MRT Jakarta terkait Studi Integrasi Transportasi Antarmoda. Agung menjelaskan, integrasi transportasi tidak hanya satu moda dan rute tertentu saja, tapi juga dalam hal tiket dan manajemennya.
“Diharapkan, Januari 2019, sudah ada rencana pendahuluan studi integrasi antarmoda tersebut,” pungkasnya.(jpg/jpnn)
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta telah meluncurkan Jak Lingko untuk pengganti program One Karcis One Trip guna meningkatkan layanan transportasi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anggap Maruarar Sirait Main SARA di Jakarta, Chandra: Belum Move On dari Rezim Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Anies Dukung Pramono – Rano Karno, Brando Susanto: Jakarta Jadi Contoh Demokrasi yang Sejuk
- Analisis Qodari Soal Pilkada Jakarta 2024, Soroti Sikap Anies Dukung Pram - Rano