Seriusi Program Kesra, KNPI Temui Agung Laksono
Kamis, 23 Juni 2011 – 02:52 WIB

Seriusi Program Kesra, KNPI Temui Agung Laksono
Doli menambahkan, KNPI juga sudah menggandeng institusi lain seperti Kementrian Pertahanan, Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan ormas-ormas lainnya untuk meredam ancaman deradikalisasi di kalangan pemuda. Selain itu bersama Kementrian Kelautan dan Perikanan, KNPI juga menggelar program Marine Protected Area (MPA) guna pemberdayaan pemuda pantai dan pesisir.
Doli menambahkan, KNPI juga terus menggalang kerjasama dengan organisasi-organisasi pemuda dari negara ASEAN lainnya. Hal itu dilakukan seiring upaya negara-negara SEAN membentuk komunitas ASEAN.
Doli berharap dengan keketuaan ASEAN yang saat ini dipegang Indonesia, ada upaya pemeirntah untuk mendorong KNPI menggalang kerjasama dengan organisasi pemuda lainnya di ASEAN.
"Dalam waktu dekat KNPI juga akan melaksanakan program yang terkait dengan itu, antara lain Pertemuan Malindo, Pertemuan Pemuda Serumpun, dan Pertemuan Pemuda ASEAN. KNPI berharap upaya itu dapat didukung oleh pemerintah Indonesia, yang saat ini Presiden merupakan Ketua ASEAN," pintanya.
JAKARTA - Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) menyampaikan komitmennya untuk bisa berperan aktif dalam memberdayakan masyarakat. Karenanya, Ketua
BERITA TERKAIT
- Jaksa Gadungan yang Menipu Pengusaha di Sibolga Dituntut 3 Tahun Penjara
- KKP Gerak Cepat Tangani Paus Terdampar di NTT
- Prediksi Cuaca BMKG, Jakarta Diguyur Hujan Rabu Siang dan Sore
- Pejabat BKN: Sangat Mudah jika Ingin Memberhentikan PPPK
- Hari Kedua Tes PPPK Tahap 2, Jangan Sepelekan Peringatan Profesor Hukum
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina