Seriusi Program Kesra, KNPI Temui Agung Laksono
Kamis, 23 Juni 2011 – 02:52 WIB

Seriusi Program Kesra, KNPI Temui Agung Laksono
Sedangkan Agung Laksono meminta KNPI dapat merumuskan format ideal dalam memperkuat program Pendidikan Karakter Bangsa. Selain itu, lanjutnya, KNPI juga diharapkan dapat memperkuat jaringannya dalam rangka ikut memantau dan mengkritisi program peningkatan kesejahteraan rakyat.
Termasuk di antaranya adalah memberi masukan tentang program-program kesejahteraan rakyat yang dilakukan pemerintah. "Saya berharap KNPI bisa ikut terlibat aktif di dalam melakukan monitoring dan memberikan evaluasi konstruktif terhadap program-program pemerintah, terutama bantuan yang diberikan langsung pemerintah kepada masyarakat, seperti BOS, PKH, BLT bersyarat, dan program lainnya," pinta Agung. (jpnn)
JAKARTA - Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) menyampaikan komitmennya untuk bisa berperan aktif dalam memberdayakan masyarakat. Karenanya, Ketua
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jaksa Gadungan yang Menipu Pengusaha di Sibolga Dituntut 3 Tahun Penjara
- KKP Gerak Cepat Tangani Paus Terdampar di NTT
- Prediksi Cuaca BMKG, Jakarta Diguyur Hujan Rabu Siang dan Sore
- Pejabat BKN: Sangat Mudah jika Ingin Memberhentikan PPPK
- Hari Kedua Tes PPPK Tahap 2, Jangan Sepelekan Peringatan Profesor Hukum
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina