Serka Junaedy, Raup Untung saat Harga Cabai Melambung

jpnn.com - jpnn.com - Serka Junaedy merupakan prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI). Tapi, warga Lingkungan Kebon Duren Kelurahan Selagalas, Kecamatan Sandubaya, Mataram, NTB ini juga nyambi sebagai petani.
Ya, sosoknya dikenal sebagai prajurit TNI, sekaligus petani cabai yang sukses.
Sudirman-Mataram
Meroketnya harga cabai saat ini benar-benar menjadi berkah bagi prajurit ini.
Saat ditemui di kediamannya kemarin, ia masih menggunakan seragam loreng.
Ia mengaku terkadang tidak melepas pakaian TNI-nya saat ke sawah. Tidak hanya di rumah, di halaman rumahnya penuh dengan tanaman cabai.
Junaedy sudah dikenal di kalangan pedagang di pasar tradisional Kota Mataram.
Laki-laki kelahiran 21 Maret 1986 ini sukses menjadi petani. Ia mengaku kesuksesannya tidak semudah membalikkan telapak tangan. Ia pun berkali-kali jatuh dalam merintis usaha pertanian.
Serka Junaedy merupakan prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI). Tapi, warga Lingkungan Kebon Duren Kelurahan Selagalas, Kecamatan Sandubaya, Mataram,
- TNI Pastikan Militer Jepang Ikut Super Garuda Shield 2025
- TNI AU Menggelar Latihan Terjun Payung untuk Taruna Akmil
- TNI dan IPB Bersinergi Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran