Seruan Irjen Iqbal di Lokasi Banjir Kota Pekanbaru: Utamakan Masyarakat Dulu!
Jumat, 07 Maret 2025 – 13:16 WIB

Saat warga yang didahulukan Irjen Iqbal menerima sembako. Foto: Tim Multimedia Kapolda Riau.
Kapolda Riau tidak sekadar hadir sebagai pemimpin, tetapi juga sebagai sosok yang peduli dan memahami penderitaan warganya.
Langkahnya yang tanpa ragu menerjang air banjir bukan hanya bentuk kepedulian, tetapi juga pesan bahwa negara hadir untuk rakyatnya, terutama di saat-saat sulit seperti ini. (mcr36/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Kapolda Riau Irjen Iqbal terekam mendahulukan masyarakat di lokasi banjir di Jalan Yos Sudarso, Meranti Pandak, Kecamatan Rumbai.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Sudah Lebih dari Sepekan Banjir Merendam Karawang
- Pertamina Ganti Oli Gratis Bagi 1.000 Motor yang Terdampak Banjir di Jabodetabek
- Banjir Surut, Argo Bromo Kembali Melintas di Jalur Semarang-Surabaya
- Tanggul Sungai Tuntang Jebol, 665 KK Mengungsi & Jalan Penghubung Antardesa Terputus
- HMT Bantu Anak-Anak Korban Banjir Bekasi, Rustini Muhaimin: Ini Bulan Penuh berkah
- Banjir Kiriman Terjang 20 Desa di Grobogan, Ratusan Warga Terdampak