Serukan Pentingnya Jaga Persatuan, Kapolri: Ini Kekuatan Besar!
Rabu, 29 Juni 2022 – 10:30 WIB

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan dengan saling menghormati keberagaman di Indonesia. Foto: Dok. Ricardo/JPNN.com
Peserta dari 14 provinsi itu dibekali dengan pemgetahuan wawasan kebangsaan, wawasan terkait budaya, dan etika.
"Dilebur menjadi satu kegiatan yang bisa dilihat, begitu bagusnya dan ini merupakan bentuk dari kekayaan bangsa kita," kata Listyo.
Di sisi lain, kata Listyo, festival itu adalah bukti bahwa Indonesia merupakan negara yang memiliki keberagamaan akan kekayaan seni budaya.
"Berbagai macam etnis, suku, seni budaya di dalamnya, itu semua kekayaan yang harus dijaga dan pertahankan," tutur Listyo. (cr3/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan dengan saling menghormati keberagaman di Indonesia
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Ajudan Kapolri Tempeleng Jurnalis, Pengamat: Nilai Humanis Hanya Jargon
- Tindakan Ajudan Kapolri Dianggap Bentuk Pelecehan Terhadap Kebebasan Pers
- Polisi yang Tempeleng Pewarta Foto di Semarang Siap-siap Kena Sanksi Tegas
- Pengawal Kapolri yang Pukul dan Ancam Wartawan di Semarang Minta Maaf, Nih Tampangnya
- Ipda E Meminta Maaf kepada Jurnalis ANTARA, Lihat Itu