Servis Nadal Tak Terpatahkan
Minggu, 05 September 2010 – 11:42 WIB

MELAJU - Penampilan Rafael Nadal di AS Terbuka saat mengalahkan Denis Istomin, kemarin. Foto: Antonelli/News.
Sementara, hasil meyakinkan dari babak kedua juga didapatkan unggulan keempat Andy Murray (Inggris Raya). Dia membekuk Dustin Brown (Jamaika) 7-5, 6-3, 6-0 dalam laga yang sempat terhenti 20 menit akibat badai Earl. Kemenangan juga didapatkan juara bertahan tunggal wanita Kim Clijsters, untuk melaju ke babak keempat. Petenis Belgia itu menundukkan Petra Kvitova (Rep Ceko) 6-3, 6-0. Di babak keempat dia akan ditantang Ana Ivanovic (Serbia) yang mengalahkan Virginie Razzano (Prancis) dengan 7-5, 6-0. (ady/ang)
NEW YORK - Gelar grand slam Amerika Serikat (AS) Terbuka menjadi satu-satunya grand slam yang belum pernah dimenangkan oleh Rafael Nadal. Tahun ini,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?